3 KERUGIAN MINUM PAKAI SEDOTAN

Selama ini kita mendengar saran untuk minum beberapa jenis minuman dengan sedotan. Misalnya, minuman yang mengandung gula. Menggunakan sedotan bisa mencegah gigi berlubang dan pembusukan gigi, karena sedotan memungkinkan minuman yang mengandung gula digelontor langsung ke dalam kerongkongan. Namun di sisi lain, selalu menggunakan sedotan untuk minum juga memberikan pengaruh kurang baik. Ingin tahu alasannya? Gigi tetap rusak karena salah cara memakainya.Memang,...

7 MANFAAT MANDI AIR DINGIN

Kebanyakan orang biasanya lebih memilih untuk mandi air hangat ketimbang air dingin. Padahal, dengan mandi air dingin lebih banyak manfaat kesehatan yang bisa Anda peroleh ketimbang mandi air hangat. Anda harus tahu bahwa mandi dengan air dingin dapat membantu meningkatkan metabolisme, mencegah cedera otot pasca latihan dan mengatur kadar asam urat dalam tubuh Anda. Masih banyak lagi manfaat mandi air dingin yang bisa Anda peroleh seperti dikutip...

7 FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS GAMBAR PADA PONSEL KAMERA

Apakah Anda termasuk orang yang suka memotret memakai sebuah kamera? Jika iya, tentunya Anda lebih memilih menggunakan ponsel yang dilengkapi dengan built in kamera berkualitas tinggi. Contoh ponsel yang bisa Anda pilih adalah iPhone 4S, Nokia Lumia 900, atau ponsel kamera lain yang memiliki kamera berkualitas tinggi. Namun, untuk memilih sebuah ponsel kamera yang mampu menghasilkan gambar berkualitas tinggi harus memperhatikan beberapa hal. Terlebih...

BIADAB! FOTO SADIS PASUKAN AS DENGAN MILITAN AFGHANISTAN

Salah Satu Foto yang Beredar Menunjukkan Perilaku Buruk Pasukan AS (Foto: NECN) WASHINGTON - Pasukan Amerika Serikat (AS) yang bertugas di Afghanistan kembali terlibat masalah. Para pasukan itu berpose dengan bagian tubuh pemberontak yang tewas. Menteri Pertahanan Amerika Serikat (AS) Leon Panetta langsung mengumumkan permintaan maaf, atas beredarnya foto-foto pasukan AS ini. "Ini adalah perang, Saya mengerti perang adalah suatu tragedi dan kejahatan....

PREDIKSI SKOR PERTANDINGAN ARSENAL VS CHELSEA [LIGA INGGRIS 2012]

Prediksi Skor Arsenal vs Chelsea 21 April 2012 - Berikut Ini adalah Prediksi Pertandingan Arsenal vs Chelsea. Ketika Arsene Wenger menggambarkan bahwa Prediksi Skor Arsenal vs Chelsea hitungan-hitungan peluang Arsenal memang atas Chelsea lebih sulit dari matematika biasa, dia jelas tengah berkelakar. Tapi, kenapa ya dia tidak tertawa? Tersenyum pun tidak? Prediksi Skor Pertandingan Arsenal vs Chelsea Masalahnya jelas berhubungan “kekalahan abad...

PREDIKSI SKOR PERTANDINGAN BARCELONA VS REAL MADRID [LIGA SPANYOL 2012]

PREDIKSI SKOR BARCELONA VS REAL MADRID – Prediksi Pertandingan Barcelona vs Real Madrid. “Laga penentu Titel.” Prediksi Skor Pertandingan Barcelona vs Real Madrid Frekuensi judul ini cukup sering mengemukan seiring mendekatnya bentrokan antara Barcelona dan Real Madrid di Camp Nou, Sabtu (21/4). Secara matematis, El Barca memang maish bisa mengejar bahkan melewati koleksi angka Los Blancos, yang saat menginjak jornada 35 nanti masih unggul...

[RENUNGAN] KISAH SEPOTONG KUE

Kisah ini memang sudah banyak diketahui orang karena tersebar luas si dunia maya, baik melalui blog maupun milis-milis. Namun tentu tidak ada salahnya memposting kembali, karena kisah ini sangat bermanfaat bagi setiap orang. Seorang wanita sedang menunggu di bandara suatu malam. Masih ada beberapa jam sebelum jadwal terbangnya tiba. Untuk membuang waktu, Ia membeli buku dan sekantong kue di toko bandara, lalu menemukan tempat untuk duduk. Sambil...

KARTINI, SANG PEJUANG EMANSIPASI PEREMPUAN INDONESIA

Raden Adjeng Kartini adalah seseorang dari kalangan priyayi atau kelas bangsawan Jawa, putri Raden Mas Adipati Ario Sosroningrat, bupati Jepara. Ia adalah putri dari istri pertama, tetapi bukan istri utama. Ibunya bernama M.A. Ngasirah, putri dari Nyai Haji Siti Aminah dan Kyai Haji Madirono, seorang guru agama di Telukawur, Jepara. Dari sisi ayahnya, silsilah Kartini dapat dilacak hingga Hamengkubuwana VI. Ayah Kartini pada mulanya adalah seorang...

10 FILM INSPIRATIF TENTANG KARTINI

Hari Kartini, begitulah kebanyakan dari kita menyebutnya. Hari yang biasanya diperingati oleh kebanyakan kaum perempuan. Tanggal 21 April diperingati sebagai Hari Kartini. Sebagai tokoh kebangkitan kaum perempuan, Kartini sangat inspiratif bagi kaumnya. Namun ternyata di dalam dunia perfilm-an khususnya film luar negeri pun banyak yang menceritakan tentang sosok seorang Ibu yang penuh perjuangan. Berikut ini 10 Film Inspiratif Tentang Kartini Modern 1....

5 BAGIAN TUBUH PALING SERING DI OPERASI PLASTIK

Oprasi plastik merupakan cara paling cepat untuk mendapatkan bentuk tubuh yang indah dan wajah cantik, banyak wanita yang melakukan oprasi plastik untuk mendapatkan tubuh dan wajah sempurna. Nah berikut ini ada 5 Bagian Tubuh Paling Sering di Operasi Plastik kamu mau tahu apa aja itu simak berikut ini. 1. Payudara Setiap wanita pasti ingin memiliki bentuk payudara yang indah sebap payudara merupakan aset wanita yang penting, memiliki payudara...

HARI PERTAMA KERJA? INI YANG HARUS DIPERHATIKAN

Saat memasuki hari pertama kerja, berbagai macam perasaan seperti senang, antusias, khawatir, takut, bahkan nervous sekalipun, bercampur aduk menjadi satu. Tentunya Anda juga membayangkan bagaimana lingkungan kerjanya, rekan-rekan kerja dan atasan di kantor nantinya. Hal ini wajar terjadi pada hari pertama bekerja. Namun, alangkah baiknya jika Anda tidak terus menerus menebak-nebak apa yang akan terjadi. Untuk mengatasi hal tersebut, simak enam...

AYAM INI MELAHIRKAN TANPA BERTELUR

Ilustrasi : AFP KOLOMBO - Seekor ayam betina di Sri Lanka, melahirkan anaknya tanpa bertelur. Fenomena aneh ini cukup mengejutkan para pekerja di peternakan itu. Menurut dokter hewan Welimada P.R. Yapa, telur dari ayam itu diprediksi sudah menetas di dalam tubuh nya. Selama 21 hari, telur itu diduga mengalami inkubasi dalam tubuh ayam. Ayam pun itu langsung mati sesudah melahirkan anaknya. "Saya hanya pernah mendengar istilah penyimpangan dalam...

5 BUKU PALING KECIL DI DUNIA

Buku merupakan gudang informasi dengan membaca buku kamu bisa mendapatkan segala informasi. Namun jika buku yang kamu baca itu sangat kecil sekali pastinya akan sulit untuk kamu membacanya untuk membuka halamannya saja kamu harus mengunakan jarum nah berikut ini ada 5 buku paling kecil di dunia penasaran buku apa aja itu simak berikut ini. 1. Teeny Ted from Turnip Town (2007). Teeny Ted dari Turnip Kota (2007), diterbitkan oleh Robert Chaplin ,...

INIKAH ANJING TERKECIL DI DUNIA?

Seekor anak anjing yang lahir tiga minggu lalu bisa jadi kandidat anjing terkecil di dunia.Saking kecilnya Beyonce, seekor anjing Dachsund betina, ia bisa muat di sendok. Beyonce yang lahir pada 8 Maret lalu dinamai mengikuti penyanyi terkenal Amerika Serikat tersebut. Pada usia dua minggu, ukuran Beyonce menyamai kartu nama.  Grace Foundation yang berkantor di El Dorado mengatakan bahwa Dinas Kesehatan Hewan menangkap ibu Beyonce yang kemudian...

4 PERILAKU DI FACEBOOK YANG PALING MENGGANGGU

Bertemu kembali teman lama maupun mencari teman baru di media sosial memang menyenangkan. Tapi jangan sampai Anda terjebak menjadi teman yang menyebalkan di dunia maya.  Facebook merupakan jejaring sosial yang paling umum digunakan di Indonesia. Setidaknya diperkirakan ada lebih dari 40 juta pengguna Facebook yang berasal dari Indonesia. Semakin banyak yang menggunakan tentu semakin banyak dinamika yang terjadi. Menurut survey yang pernah...

[KISAH MISTERI] DICULIK PENGHUNI KALI AKAR

Hampir 6 hari Udin dibawa kabur makhluk penghuni Kali Akar. Ketika ditemukan, sifat Udin berubah mirip kera dan menyerang siapa saja yang hendak menangkapnya. Kali akar merupakan bagian dari Way Belahu, sungai yang mengalir membelah Kota Teluk betung Bandar lampung. Penduduk menyebutnya Kali akar karena di sekitar aliran sungai itu banyak ditumbuhi pohon perdu yang akarnya muncul di permukaan air. ada juga akar yang menjuntai seperti tali ayunan....