"UTTER INN" HOTEL MENGAPUNG DENGAN PEMANDANGAN BAWAH AIR


Hotel mengapung ini memebrikan sensasi berbeda bagi siapa saja yang menginap di kamar hotel sebab akan disuguhkan pemandangan bawah air yang menakjubkan.


 

Bagi kamu yang sudah bosan dengan nuansa hotel yang ada selama ini alangkah baiknya kamu menginap di sebuah hotel di Swedia di hotel ini kamu akan menginap di bawah air danau sehinga bisa menikmati suasana pemandangan indah air di bawah danau.

Hotel di Swedia ini bernama Utter Inn yang meruoakan hotel yang mengapung di atas air danau Malaren yang menyediakan kamar kamar hotel di bawah air dengan kedalaman mencapai 10 0 kaki (tiga meter di bawah permukaan danau), dengan jendela jendela yang mengarah kedalam air sehinga kamu bisa menikmati suasanan bawah air.

http://travel.spotcoolstuff.com/wp-content/uploads/2008/10/utter3.jpg 

Hotel unik ini dibuat oleh seorang seniman bernama Mikael Genburg yang sering membuat hotl hotel unik seperti hotel diatas pohon. Hotel karya nya ini dibuka pada tahun 2000 silam.

Sebelumnya ia tidak yakin jika hotel yang dibuatnya ini akan menarik banyak orang untuk menginap di hotel ini namun ternyata banyak orang menyukai hotel karya buatanya ini.

“Saya pikir tidak ada pengalaman tidur di bawah air dan banyak orang yang datang untuk mencari tahu apakah mereka menyukainya. Ini seperti sebuah akuarium, dan para tamu terpesona olehnya,” jelas Genburg seperti dikutip dari Daily Mail, Selasa (18/9/2012).

Hotel Utter Inn ini seluruh kamarnya berada di bawah air namun ada sebuah ruangan yang tidak berada di bawah air yakni ruangan dapur yang berada di atas permukan air ruang dapur ini dibuat seperti pondok kecil yang terlihat seperti rumah tradisional Swedia.

Menurut pembuatnya siapa paun yang menginap di hotel ini merasa memiliki pulau pribadi dengan pengalaman yang berbeda.

“Anda seolah-olah duduk di pulau sendiri ketika berada di dalamnya, sebuah pengalaman yang luar biasa,”

Tertarik untuk menginap di Hotel unik ini dan merasakan sensasi yang berbeda.